Jumat, 18 Desember 2015 06:30:00

Empat Anggota DPRD Riau resmi dilantik

RIAUONE.COM, PEKANBARU, ROC, - Sebenarnya, PAW enam orang, namun dua anggota PDI-Perjuangan belum dilakukan karena belum ada surat dari DPD PDIP, sehingga PAW belum diproses.
 
Sebagaimana diketahui, PAW empat anggota DPRD Riau yakni, Suparman (PG), Indra Putra (PG), Eko Suharjo (PD) dan Mursini (PPP). Sedangkan yang belum yakni dari PDI Perjuangan yakni, Syafruddin Poti dan Zukri Misran.
 
Berdasarkan rekap  perolehan suara Pemilu 2014, Suparman akan digantikan oleh Masgaul Yunus. Kemudian, Indra Putra digantikan Yulisman, SSi.
Sedangkan Mursini akan digantikan Malik Siregar. Eko Suharjo, akan digantikan Edi Muhammad Yatim.
 
Dalam sambutan nya dr. H. Sunaryo selaku Wakil Ketua DPRD Riau mengatakan, DPRD merupakan representasi dalam kebijakan pembangunan daerah.
Karena itu dewan sebagai tumpuan dan harapan masyarakat harus mampu bersikap aspiratif dalam menentukan arah kebijakan pembangunan kedepan dengan tidak mengenyampingkan rakyat. Sebagai wakil rakyat, anggota DPRD Riau bertugas mewakili rakyat dalam upaya pembangunan Provinsi Riau yang lebih baik dan maju.
 
"Jalankanlah amanah yang diberikan dengan sebaik mungkin. Ini adalah tugas mulia untuk menampung aspirasi rakyat Riau" ungkap Sunaryo. (adv/abu/humas)
Share
Berita Terkait
  • 4 bulan lalu

    Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas di DPRD Riau, Ada 35 Ribu Tiket Pesawat Fiktif, Tokoh Anti Korupsi Minta Usut Semua Terlibat

    PEKANBARU, - Mengerikan dan sangat dahsat negeri ini, dugaan korupsi SPPD fiktif DPRD Riau tentunya tidak hanya di lakukan segelintir orang, dicurigai bahwa SPPD fikti

  • tahun lalu

    Di Riau Info Loker: 70 Perusahaan Buka 2.000 Lowongan Kerja di Job Fair Riau 2023

    RIAU, PEKANBARU  - Kabar baik bagi pencari kerja (Pencaker), ada sebanyak 2.000 lowongan kerja disiapkan dalam Riau Job Fair tahun 2023, yang akan dilaksanakan di Hotel Fri

  • 2 tahun lalu

    Asyikk, Anggota DPRD Riau Akan Kunjungan Kerja ke Amerika?

    RIAU, - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau tahun ini kembali melakukan kunjungan kerja ke luar negeri.

    Para wakil rakyat itu akan "plesiran" ke Am

  • Komentar
    Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified