Jumat, 13 November 2020 06:39:00

Harga dan Rincian Tarif Tol Pekanbaru-Dumai

NASIONAL, - PT Hutama Karya (Persero) sudah mulai menerapkan tarif pada jalan tol Pekanbaru-Dumai, sejak 10 November 2020 lalu.

Bagi Anda yang ingin melintas, berikut rincian tarifnya mulai dari Pekanbaru hingga ke Dumai.

Executive Vice President Hutama Karya Muhammad Fauzan mengatakan untuk kendaraan golongan 1, rute paling pendek yaitu Pekanbaru-Minas akan dikenakan tarif Rp8.500.

"Bagi kendaraan golongan 1 rute terdekat Pekanbaru-Minas dikenakan tarif Rp8.500, sedangkan terjauh adalah rute Pekanbaru-Dumai sepanjang 131 km dengan tarif Rp118.500," ujarnya Rabu (11/11/2020).

Berikut rincian tarif tol Pekanbaru-Dumai sesuai golongan kendaraan:
Golongan 1
Pekanbaru-Minas Rp8.500
Pekanbaru-Kandis Selatan Rp30.000
Pekanbaru-Kandis Utara Rp45.500
Pekanbaru-Duri Selatan Rp69.000
Pekanbaru-Bathin Solapan Rp95.500
Pekanbaru-Dumai Rp118.500
Golongan 2
Pekanbaru-Minas Rp13.000
Pekanbaru-Kandis Selatan Rp45.500
Pekanbaru-Kandis Utara Rp68.000
Pekanbaru-Duri Selatan Rp103.500
Pekanbaru-Bathin Solapan Rp143.500
Pekanbaru-Dumai Rp178.000
Golongan 3
Pekanbaru-Minas Rp13.000
Pekanbaru-Kandis Selatan Rp45.500
Pekanbaru-Kandis Utara Rp68.000
Pekanbaru-Duri Selatan Rp103.500
Pekanbaru-Bathin Solapan Rp143.500
Pekanbaru-Dumai Rp178.000
Golongan 4
Pekanbaru-Minas Rp17.000
Pekanbaru-Kandis Selatan Rp60.500
Pekanbaru-Kandis Utara Rp91.000
Pekanbaru-Duri Selatan Rp138.000
Pekanbaru-Bathin Solapan Rp191.500
Pekanbaru-Dumai Rp237.000
Golongan 5
Pekanbaru-Minas Rp17.000
Pekanbaru-Kandis Selatan Rp60.500
Pekanbaru-Kandis Utara Rp91.000
Pekanbaru-Duri Selatan Rp138.000
Pekanbaru-Bathin Solapan Rp191.500
Pekanbaru-Dumai Rp237.000. (*).
sumber: Bisnis

Share
Berita Terkait
  • 4 tahun lalu

    Cegah Kecelakaan, PT HK Pasang Marka Kejut dan Warning Light

    RIAU, PEKANBARU - Tingginya angka kecelakaan di ruas jalan tol Pekanbaru-Dumai (Permai) menjadi keprihatinan banyak pihak. PT Hutama Karya (HK) selaku pengelola jalan bebas hamb

  • 4 tahun lalu

    Kronologis Kecelakaan Tunggal di Tol Pekanbaru-Dumai

    RIAU, PEKANBARU - Tol Pekanbaru - Dumai kembali menelan korban. Kali ini seorang dokter muda Nada Edwina (22) di Pekanbaru harus meregang nyawa setelah mobil Honda Brio BM 1627

  • 8 tahun lalu

    Kabar nya sih, Tol Pekanbaru-Dumai Mulai Dikerjakan

     
    PEKANBARU, - Pihak kontraktor pembangunan dalam hal ini Hutama Karya (HK), mulai mengerjakan fisik bangunan jalan tol pada sesi satu, kendatipun prose
  • 8 tahun lalu

    Tol Pekanbaru-Dumai Terhambat Sengketa Lahan dengan Konsesi Chevron

    PEKANBARU - Pembangunan tol Pekanbaru-Dumai terhambat tumpang tindih lahan. Yang mana, ada sebanyak 92 petak lahan di sekitar Kecamatan Rumbai, Pekanbaru yang masuk dalam k
  • Komentar
    Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified