Senin, 10 Agustus 2015 14:18:00
Karo Sosnakertran Buka Sosialisasi KAT
RIAUONE.COM, JAMBI, ROC, - Permasalahan sosial warga komunitas adat terpencil (KAT) di seluruh di Indonesia, Kepala Biro Sosnakertran Provinsi di Wakilkan oleh Kabid pemberdayaan, Syaifuddin membuka sosialisasi Perpres 186 Tahun 2014 mengenai pemerataan pelayanan kesejahteraan sosialk bagi warga Komunitas adat terpencil (KAT) turut mendampingi Khairil Hadi, Kepala TU Pusat Kajian Hukum Kemensos RI Senin(10/08) hotel shang ratu.
Menurut Biro Sosnakertran Provinsi Dianto, jumlah kabupaten yang terdapat kantong-kantong warga KAT di 8 (delapan) Kabupaten, 18 Kecamatan termasuk 22 Desa dalam 28 lokasi.
"Warga KAT ini merupakan warga yang tinggal dan hidup dalam hutan seperti Taman Nasional bukit dua belas, hutan produksi dan hutan taman raya,"terangnya.
Untuk tinggal merek itu sendiri masih berada dalam hutan dan belum mempunyai tempat tinggal, kebanyakan mereka berdasarkan dari berladang karet dan berburu binatang liar untuk makanan mereka.
"Tempat tinggal mereka sangat sederhana sekali yang terbuat dari kayu-kayu dan atap rumah mereka dari daun kelapa,"jelasnya.
Dari Sosnakertrans Provinsi Jambi berdasarkan hasil pemetaan sosial melalui unsur dinas instansi Perguruan Tinggi UNJA dengan data 4.831 KK dari 24.155 jiwa.
Untuk diberdayakan dalam kurun waktu 5 tahun terakhir ada sebanyak 3.754 KK yang belum di berdayakan sampai tahun 2014 sebanyak 854 KK da sudah diberdayakan 214 KK. (inr/roc).
Share
Berita Terkait
Usai Sudah 3 Tahun Berjalan Sinetron Ikatan Cinta Tamat
Sebanyak 5 Orang Personil Polsek Ujungbatu Naik Pangkat Setingkat Lebih Tinggi
Rokan Hulu, RiauOne.Com - Sebanyak 5 Personil Polsek Ujungbatu mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi, upacara laporan kenai
Wahh, Pemeran Video Kathy Viral TikTok dan Twitter, Sosok Khaty Wanita Cantik Berjilbab dan Berkacamata
ENTERTAIN, - Pemeran video Kathy viral atau Khaty viral TikTok hingga Twitter, sosok wanita cantik berjilbab dan berkacamata yang kini dica
Ops Pekat Lancang Kuning 2022, Polsek Rokan IV Koto, Menyita Miras Dan Tuak Di Desa Airpanas
Rokan Hulu, RiauOne.Com - Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) Lancang Kuning 2022 oleh Polsek Rokan IV Koto berhasil menyita minuman k
Komentar
Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified