Selasa, 11 Oktober 2016 13:30:00
Tidak tepat Sasaran, Subsidi Listrik 900 VA Dicabut
NUSANTARA, - Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) berencana akan mencabut subsidi pelanggan listrik dengan daya 900 Volt-Ampere (VA).
Dengan demikian tarif listrik dengan daya 900 VA ini pun otomatis akan mengalami kenaikan. Pencabutan subsidi listrik 900 VA ini rencananya akan mulai dilakukan pada Januari 2017 mendatang secara bertahap.
Nantinya, aturan pencabutan subsidi akan keluar sebelum 2017 mendatang. Aturannya akan keluar dalam bentuk Peraturan Menteri (Permen).
Kebijakan ini diambil karena dinilai sebagai pemberian subsidi yang tidak tepat sasaran. Berdasarkan data TNP2K, hanya 4 juta pelanggan 900 Va yang berhak mendapatkan subsidi. Sementara sekitar 18 juta pelanggan rumah tangga golongan 900 VA akan dialihkan ke golongan nonsubsidi 1.300 Va dari total 22,3 juta pelanggan. (ok/et/*).
Share
Berita Terkait
Supaya Subsidi Listrik 900 VA Tak Dicabut, Perhatikan Syaratnya
NUSANTARA, — PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) menegaskan bahwa masyarakat yang merasa berhak memperoleh subsidi listrik 900 VA bisa melapor ke apar
RAPBN 2018: Belum Ada Rencana Pencabutan Subsidi Listrik 450 VA
NUSANTARA, - Pada rancangan anggaran pendapatan dan belanja negara (RAPBN) 2018 belum terdapat rencana untuk mencabut subsidi listrik untuk pelanggan 450 VA.
< PLN Cabut Subsidi Listrik 11 Ribu Pelanggan di Kuansing
TELUKKUANTAN - Terhitung sejak Januari 2017 lalu, Pemerintah Pusat melalui Perusahaan Listrik Negara (PLN) mencabut subsidi listrik untuk 11 ribu pelanggan di Kabupaten Kua
Pemerintah Cabut Subsidi, Sekarang Token Listrik Sering Berdering
RIAU, NUSANTARA, - Kebijakan Pemerintah menaikan tarif listrik sekaligus pencabutan tarif subsidi listrik khususnya (R-1/900 VA-RTM) atau biasa disebut daya 900 M (mampu) m
Komentar
Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified