Jumat, 18 November 2016 15:35:00
EoF Laporkan 49 Perusahaan Sawit di Riau Terduga Pembakar Lahan
PEKANBARU, - Sebanyak 49 perusahaan sawit dan Hak Tanaman Industri (HTI) di Riau dilaporkan kepada kepolisian daerah (Kapolda) setempat dengan dugaan pelaku pembakaran lahan dan hutan (Karlahut) sepanjang 2014 hingga Oktober 2016.
Jumat, 18 November 2016 09:17:00
Sudah ada Larangan, Dua Mahasiswa tetap Berenang di Waduk PDAM Bengkalis
BENGKALIS - Dua mahasiswa Bengkalis hilang di waduk PDAM Bengkalis Desa Wonosari Kecamatan Bengkalis, Kamis (17/11/2016) sekitar pukul 17.00 WIB. Kedua mahasiswa tersebut bernama Fikri (17) mahasiswa STAIN warga Desa Suka Maju Kecamatan Bantan dan M Jaliz
Kamis, 17 November 2016 18:06:00
Dompet Dhuafa Riau Rilis Update Penggalangan Dana untuk Bayi Tanpa Batok Kepala
PEKANBARU, RIAU, - Muhammad Taufik, bayi yang lahir dengan kondisi tanpa batok kepala (Anencephaly) pada tanggal 25 september 2016 lalu kondisinya sekarang semakin membaik. Saat ini sudah kembali ke rumahnya di Jalan Nilam Kelurahan Sukaramai, Kota Pekanb
Kamis, 17 November 2016 06:45:00
Chevron Pecat Ketua Serikat Buruhnya, Sarbumusi Riau Lapor ke Polisi
PEKANBARU - Serikat Buruh Muslim Indonesia (Sarbumusi) Wilayah Riau mengecam PT Chevron Pasific Indonesia karena telah melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap ketua serikat buruh setempat.
Kamis, 17 November 2016 06:34:00
[VIDEO] Penampakan Tanker MT Nona Tang Dilahap Api di Batuampar
BATAM, KEPRI, - Sebuah kapal tanker MT Nona Tang II berisi BBM mentah terbakar di perairan Batuampar, Batam, Kepulauan Riau. Kapal tersebut tengah bersandar di lahan reklamasi milik seorang pengusaha di Batam.
Rabu, 16 November 2016 16:21:00
Kapal Tanker di Pelabuhan Batuampar Meledak, Ada Korban Terpental 50 m langsung Tewas
BATAM, KEPRI, - Sebuah kapal yang tengah bersandar di Pelabuhan Batuampar mendadak terbakar, Rabu (16/11/2016) siang. Kapal tanker itu diduga bermuatan BBM.
Rabu, 16 November 2016 16:18:00
Jalan Tol Dumai-Pekanbaru, Komisi D DPRD Riau Anggap Pusat Hanya Beri Harapan Palsu
PEKANBARU - Pemerintah pusat dianggap hanya memberikan harapan yang tidak pasti kepada masyarakat Riau terhadap rencana pembangunan Jalan Tol Dumai- Kota Pekanbaru yang sudah lama dicanangkan.
Rabu, 16 November 2016 06:58:00
Tiba-tiba Kapal Berhenti Mendadak, Ratusan Penumpang Heran, Dumai Line 3 Kandas di Tengah Laut
NUSANTARA, - Nasib naas dialami MV Dumai Line 3 yang membawa penumpang dari Batam tujuan Dumai, Selasa 15 Nopember 2016 sekitar pukul 12.45 WIB, kandas di beting (gundukan pasir) sekitar perairan Selat Bengkalis, Desa Sekodi, Kecamatan Bengkalis.
Selasa, 15 November 2016 07:12:00
Usai Karlahut, Diduga, Lahan Bekas Kebakaran Ditanami Sawit dan Aksia PT SRL
PEKANBARU - Dugaan perusahaan membakar lahan untuk membuka areal perkebunan sawit memang benar adanya. Hal ini diduga dilakukan PT Sumatera Riang Lestari (SRL) yang kasusnya dihentikan atau SP3 Polda Riau beberapa waktu lalu.
Selasa, 15 November 2016 04:06:00
PDIP : Ahok -Jarot Final, Yang Tak Suka Silakan Tolak Melalui TPS
Jakarta - Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menilai ada upaya pihak tertentu untuk memecah belah partainya terkait Pilkada DKI.
Senin, 14 November 2016 18:53:00
Tekan Kasus Tindak Pidana Perbankan, OJK Luncurkan Buku
NUSANTARA, - Sebagai upaya pencegahan dan penanganan dugaan tindak pidana perbankan, Senin (14/11/016) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menggelar acara sosialisasi ”Penanganan Dugaan Tindak Pidana Perbankan dan Forum Anti Fraud” serta meluncurkan
Senin, 14 November 2016 10:25:00
Terjadi Longsor di Tiga Titik Jalur Riau-Sumbar di Kampar
KUOK, KAMPAR, - Hujan lebat yang mengguyur sebagian besar wilayah Kabupaten Kampar pada Ahad malam (13/11/16), telah mengakibatkan terjadinya longsor di 3 titik pada ruas jalan lintas Riau - Sumbar wilayah Rantau Berangin Desa Merangin Kecamatan Kuok Kabu
Senin, 14 November 2016 10:06:00
Kondisi Sutan Bathoegana yang Terbaring Lemas di Rumah Sakit
JAKARTA - Direktur Eksekutif PT Duta Politika Indonesia (DPI), Dedy Alamsyah Mannaroi mengunggah foto politisi Partai Demokrat sekaligus Mantan Anggota DPR RI Sutan Bhatoegana.
Minggu, 13 November 2016 11:43:00
OJK Catat Kondisi Stabilitas Jasa Keuangan Indonesia dalam Kondisi Normal
NUSANTARA, - Rapat Dewan Komisioner (RDK) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 10 November kemarin, memandang kondisi stabilitas sektor jasa keuangan Indonesia hingga akhir Oktober dalam kondisi yang normal meski beberapa indikator kinerja sektor jasa keuang
Sabtu, 12 November 2016 16:37:00
Panglima TNI Sebut Ada Ancaman Besar di Natuna dan Masela
NUSANTARA, - Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo meminta semua pihak mewaspadai potensi ancaman yang muncul di wilayah perbatasan Indonesia. Menurut analisa Jenderal Gatot, ada dua wilayah perbatasan yang memiliki potensi ancaman yakni Laut China Selata