• Home
  • Riau Raya
  • Babinsa Koramil 13/Rokan IV Koto Gandeng Pemuda Tanjung Medan Ciptakan Keamanan, Ikutserta Sukseskan TMMD Ke 105
Sabtu, 13 Juli 2019 14:20:00

Babinsa Koramil 13/Rokan IV Koto Gandeng Pemuda Tanjung Medan Ciptakan Keamanan, Ikutserta Sukseskan TMMD Ke 105

SURYA PATRIANTO

ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Turut serta menciptakan Keamanan dan Kenyamanan bagi Warga binaannya, Babinsa Dari Koramil 13/Rokan IV Koto Kodim 0313/KPR Kopda Febrianto Bersama Kepala desa Tanjung Medan Merangkul Tokoh Pemuda untuk turut serta menjaga keamanan desa.

Anggota Koramil 13/Rokan IV Koto terus berupaya untuk ikut serta mensukseskan pelaksanaan TMMD Ke 105, yang dilaksanakan di desa  Balung, terus menerus melakukan kegiatan sebagai penyeimbang pelaksanaan kegiatan tersebut.

Salah satunya adalah para Babinsa meningkatkan keamanan desa binaannya masing masing dengan merangkul semua elemen masyarakat, dan juga para pemuda desa.

Jumat (12/7/2019) Kopda Febrianto bersama Kepala desa Tanjung Medan Devi Defia SPd. Selalu mengajak masyarakat untuk selalu meningkatkan keamanan desa dan menggiatkan siskamling.

Kepala desa Tanjung Medan Devi Defia SPd mengatakan "Alhamdulillah keadaan desa kami selama ini aman dan kondusif, tapi alangkah baiknya kita tetap selalu menjaga dan mengantisipasi hal hal yang tak diinginkan dengan selalu melakukan kegiatan siskamling".

Salah satu tokoh pemuda desa Tanjung Medan merasa senang karena Babinsa nya selalu memberi arahan dan kerjasama dengan masyarakat dalam segala bidang baik tentang pembangunan desa dan keamanan desa.

"Syukurlah bapak Babinsa Kami selalu hadir pada setiap ada kegiatan dan juga selalu membimbing kami" Ungkap Nasrudin salah satu tokoh pemuda desa Tanjung Medan.***(SUR)


Share
Berita Terkait
  • 2 tahun lalu

    Kompol Andi Cakra Putra Pimpin Langsung Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Rokan Hulu, RiauOne.Com - Kapolsek Ujungbatu, Polres Rokan Hulu, Komisaris Polisi (Kompol) Andi Cak

  • 2 tahun lalu

    Polisi Sahabat Anak, Polsek Kunto Darussalam Sambangi TK Al Islam Desa Bukit Intan Makmur

    Rokan Hulu, RiauOne.Com - Guna untuk menumbuhkan kesadaran serta kedisiplinan sejak usia dini, BKO Lantas Polsek Kunto Darussalam, Polres Rokan Hulu melaksanakan kegiatan yang d

  • 2 tahun lalu

    Gus M. Nabil Haroen Hadir Di Harlah Pencak Silat NU Pagar Nusa Yang Ke 37 Se Provinsi Riau Yang Diselenggarakan Di WISS Ujungbatu

    Rokan Hulu, RiauOne.Com - Acara Harlah Pencak Silat NU Pagar Nusa yang ke 37 Se Provinsi Riau, yang dilaksanakan di Wisata Alam Sidomulyo Stable (WISS) Desa Pematang Tebih, Keca

  • 2 tahun lalu

    Razia Aksi Balap Liar Dan Knalpot Brong Oleh Polsek Ujungbatu

    Rokan hulu, RiauOne.Com - Menjawab keluhan masyarakat Kecamatan Ujungbatu atas keresahannya tentang adanya aksi balap liar serta penggunaan knalpot brong, keluhan ini yang selal

  • Komentar