• Home
  • Riau Raya
  • Gubri dan Walikota Dumai Lepas Calon Jemaah Haji Dumai ke Madinah
Senin, 15 Agustus 2016 17:42:00

Gubri dan Walikota Dumai Lepas Calon Jemaah Haji Dumai ke Madinah

gubri Andi Rahman di Batam lepas CJH Dumai dan rohul.
BATAM, KEPRI, - Jemaah haji Pemko Dumai, pada tahun haji 2016 ini Calon Jamaah Haji (CJH) dilepas oleh Gubernur Riau H Arsyadjuliandi Rahman beserta Walikta Dumai H. Zukifli AS di Asrama Haji Batam, Senin (15/8) sekira pukul 05.40 WIB.
 
Dalam pelepasan CJH yang tergabung dalam kloter 7 antara kabupaten Rohul dan Kota Dumai tersebut dihadiri Walikota H Zulkifli AS, Setdako H Said Mustafa, Kepala Kemenag, Darawi dan para pengantar haji dari Kota Dumai.
 
Keberangkatan calon haji ke Madinah menggunakan pesawat Saudi Arabia Airline, Senin (15/08/2016)  pukul 9.30 dan akan sampai di Bandara King Abdul Aziz, pada sore pukul 14.30 WAS.
 
Gubri mengingatkan agar seluruh calon jamaah meningkatkan ketahanan tubuh agar bisa melaksanakan kegiatan dan rukun ibadah haji.
 
Walikota Dumai H Zulkifli AS menambahkan, pelepasan CJH pada tahun ini sungguh luar biasa karena pelepasan CJH Dumai dan Rohul dilepas oleh gubernur.  
 
Kata wako lagi, jumlah calon haji hampir 2/3 merupakan kaum ibu-ibu. Dia berpesan agar seluruh calon haji untuk meningkatkan persaudaraan," Mari kita melaksanakan ibadah bersama, karena suhu di Madinah sangat panas, kurangi kegiatan yang tak perlu, perbanyak minum air putih. agar bisa melaksanakan ibadah wajib dan sunah di tanah suci,"katanya. (*).
Share
Berita Terkait
  • tahun lalu

    Apakah Sering di PHP?Alot, Warga Rempang sudah diIming-iming BP Batam Tanah, Rumah Senilai Rp120 Juta hingga Biaya Hidup Jika Mau Direlokasi

    NASIONAL, - Polemik warga dengan pemerintah di Pulau Rempang, Batam, Kepulauan Riau belum juga menemukan titik terang hingga saat ini. Bahkan imbas rencana pembangunan proyek st

  • 3 tahun lalu

    Safari Wagub Marlin di Sagulung, Ajak Makmurkan Masjid


    KEPRI, BATAM, - Wakil Gubernur KEPRI Hj Marlin Agustina terus mengajak masyarakat memakmurkan masjid. Masjid-masjid yang sudah bagus, nyaman dimakmurkan dengan berbag

  • 3 tahun lalu

    [VIDEO] Akibat Vaksin Seorang Gadis di Batam Menangis Histeris, Apes Perawatan Pasca Vaksin tak ditanggung BPJS

    KEPRI, BATAM, - Kejadian ikutan pasca-imunisasi (KIPI) dirasakan sejumlah warga Batam, Kepulauan Riau usai menjalani vaksinasi Covid-19.

    Setelah ratusan pekerja PT Schneid

  • 3 tahun lalu

    Usai di Vaksin Puluhan Pekerja Dilarikan ke Rumah Sakit

    KEPRI, BATAM, - Puluhan Pekerja Kawasan Industri Batam Indo, Muka Kuning, Batam, mengeluhkan mual dan pusing usai satu hari disuntik dosis pertama vaksin Covid-19 AstraZeneca. M

  • Komentar
    Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified