• Home
  • Riau Raya
  • Pendistribusian Elpiji Terlambat, Irba: Masyarakat Tidak Perlu Khawatir
Senin, 04 September 2017 18:15:00

Pendistribusian Elpiji Terlambat, Irba: Masyarakat Tidak Perlu Khawatir

PEKANBARU— Saat ini, Kota Pekanbaru mengalami kekurangan Gas elpiji 3 kg, Kekurangan tersebut terjadi karena adanya insiden yang menyebabkan terhambatnya distribusi ke beberapa agen gas di Kota Pekanbaru.
 
Demikian  disampaikan Kepala Bidang Perdagangan Dinas Perdagangan dan Perindustrian (DPP) Kota Pekanbaru, Mas Irba H Sulaiman mengatakan bahwa pada hari Kamis (31/8) di daerah Semunai telah terjadi kecelakaan dan akibatnya truk pendistribusi gas dari daerah Dumai ke SPBU tidak bisa melintas dan pada hari itu tidak ada sama sekali pendistribusian.
 
“Kekurangan itu terjadi karena distribusi ke beberapa agen terhambat dikarenakan adanya insiden yang terjadi di daerah Semunai, Kabupaten Bengkalis, sehingga truk bermuatan gas elpiji terhambat,” ungkap Irba   Senin (4/9).
 
Ditambahkan Irba,  bahwa stok saat ini tidak kosong, tapi agen tersebut tidak mendapatkan full pendistribusian gas. Dimana biasanya mendapatkan 100 pendistribusian gas dan saat ini baru mendapatkan 50 tabung gas elpiji 3 Kg, sehigga mengakibatkan gas cepat habis.
 
“Masyarakat tidak perlu khawatir akan terhambatnya distribusi gas itu, Disperindag menjamin distribusi gas sudah kembali pulih seratus persen seperti biasanya dimulai pekan ini. Makanya masyarakat jangan cemas, karena pendistrian gas itu akan dilakukan," harap Irba. (kom/abu/zar).
 
Share
Berita Terkait
  • 7 jam lalu

    Ajang Pertarungan Top Dunia UFC FIGHT NIGHT MACAU akan Menggelar Serangkaian Pertarungan Sengit di Galaxy pada 23 November

    MACAU SAR - Galaxy Macau", sebuah resor mewah terintegrasi kelas dunia dan organisasi seni bela diri campuran (MMA) top dunia UFC, akan menggelar pertandingan UFC FIG
  • 5 jam lalu

    VinFast officially delivers VF 5 electric cars in Indonesia

    JAKARTA, INDONESIA  - 22 November 2024 - VinFast Auto has officially launched the delivery of its electric VF 5, at the Gaikindo Jakarta Auto Week, held from November 22 to

  • 5 jam lalu

    How 5G Transforms Life: A Foreigner's Journey Through East China's Digital Revolution

    HANGZHOU, CHINA  - 22 November 2024 - As the 2024 World Internet Conference Summit opened in Wuzhen, Zhejiang province on November 20, showcasing China's latest achiev

  • Komentar
    Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified