• Rabu, 17 Juni 2020 23:01:00

    Hari Ini, 2 Warga Inhil Positif Covid-19

    TEMBILAHAN- Penambahan kasus positif Covid-19 di Kabupaten Indragiri Hilir kembali terjadi. Hari ini, 2 (dua) orang warga Kabupaten Inhil dinyatakan positif Covid-19 usai menjalani uji swab tenggorokan.
  • Rabu, 17 Juni 2020 06:43:00

    Di Inhil, Pelajar dan Mahasiswa Luar Provinsi Dirapid Test Gratis

    TEMBILAHAN - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan, memastikan seluruh pelajar dan santri yang akan berangkat belajar ke luar Provinsi, mendapatkan pelayanan rapid test secara gratis.
  • Sabtu, 13 Juni 2020 10:14:00

    Bupati Inhil Gratiskan Rapid Test Bagi Pelajar

    RIAUONE.COM- Bupati Indragiri Hilir (Inhil) menggratiskan pemeriksaan rapid diagnostic test (RDT) bagi pelajar dan santri yang hendak kembali menuntut ilmu ke luar Inhil.
  • Sabtu, 13 Juni 2020 10:12:00

    Tiga Penumpang Kapal dari Batam Tujuan Tembilahan Dinyatakan Reaktif Covid-19

    RIAUONE.COM- Sebanyak 3 orang penumpang Kapal Rahmat Jaya 12 dinyatakan reaktif setelah menjalani rapid test di Pelabuhan Batam (Pelindo) Tembilahan Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Jumat (12/6/2020).
  • Selasa, 09 Juni 2020 22:15:00

    Niat Berwisata ke Air Terjun, 2 Siswa MAN 1 Tembilahan Tabrakan Hingga Meninggal Dunia

    RIAUONE.COM- Kecelakaan maut terjadi di Desa Keritang Kecamatan Kemuning, tepatnya berada di tikungan Suka Maju, Selasa (09/06/20). 2 orang siswa dari MAN 1 Tembilahan meninggal dunia dalam kejadian ini. 
  • Selasa, 09 Juni 2020 22:14:00

    Berhadiah Total Rp169 M, Pemkab Inhil Ikuti Lomba Karya Video Inovatif New Normal

    RIAUONE.COM- Pemerintah Daerah Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) mengikuti lomba karya video inovatif new normal berhadiah total Rp169 Miliar yang ditaja Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri).
  • Selasa, 09 Juni 2020 22:12:00

    Miliki Riwayat Perjalanan dari Abu Dhabi, Seorang Pria Asal Tembilahan Positif Covid-19

    TEMBILAHAN- Setelah beberapa waktu belakangan grafik pasien Covid-19 Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) sempat menurun, kini seorang pria asal Tembilahan dinyatakan positif Covid-19. Pasien positif berinisial GM (32) diketahui memiliki riwayat perjalanan d
  • Senin, 08 Juni 2020 08:05:00

    PKB Inhil Kembali Bagikan Masker di 20 Kecamatan

    TEMBILAHAN- Masih dalam agenda melawan Covid-19, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Indragiri Hilir (Inhil) kembali melakukan aksi sosial.
  • Jumat, 05 Juni 2020 14:09:00

    BPOM Inhil dan Unisi Bahas Pengembangan UMKM Pangan Olahan

    RIAUONE.COM- Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) telah berkoordinasi dengan Rektor Universitas Islam Indragiri Hilir (Unisi) dalam rangka pelaksanaan Memorandum of Understanding (MoU).
  • Jumat, 05 Juni 2020 14:04:00

    3 Dermaga dan 2 BLKK di Inhil Diresmikan

    RIAUONE.COM - 3 Dermaga dan 2 Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) yang ada di Kecamatan Pelangiran dan Kecamatan Reteh Kabupaten Indragiri Hilir diresmikan melalui media Virtual oleh Bupati HM Wardan dari Posko Gugus Tugas Covid-19 Inhil, Kamis (4/6/202
  • Jumat, 05 Juni 2020 14:02:00

    Tabrakan di Persimpangan Traffic Light M Boya Tembilahan, Roni Dilarikan ke RSUD Puri Husada

    TEMBILAHAN- Peristiwa kecelakaan dua pengendara sepeda motor jenis matic terjadi di persimpangan lampu merah jalan M Boya Tembilahan Kota Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) pada Kamis, (4/6/20) siang.
  • Rabu, 03 Juni 2020 20:50:00

    BLT Diperpanjang, Dinas PMD Inhil Tunggu Permendes

    RIAUONE.COM- Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar mengatakan, periode Bantuan Langsung Tunai Dana Desa akan diperpanjang. Sesuai keputusan Presiden, BLT Dana Desa semula 3 bulan, yakni April, Mei Juni, ditamba
  • Rabu, 03 Juni 2020 20:47:00

    Kemenag Inhil Kembali Buka Pendaftaran Layanan Nikah

    RIAUONE.COM - Layanan pernikahan di Kantor Urusan Agama (KUA) yang sempat ditutup selama masa Pandemi covid-19 kini sudah di buka kembali.
  • Rabu, 03 Juni 2020 20:45:00

    726 Calon Jemaah Haji Asal Inhil Batal Berangkat Tahun Ini

    RIAUONECOM- Menteri Agama Fachrul Razi memastikan bahwa keberangkatan Jemaah haji pada penyelenggaraan ibadah haji 1441H/2020M dibatalkan.
  • Sabtu, 23 Mei 2020 04:33:00

    Di Inhil, Pasien Covid-19 Dinyatakan Sembuh Sudah 4 Orang

    RIAUONE.COM- Hari ini, sudah 4 orang Pasien Positif Covid-19 yang sembuh, SA (13) yang merupakan warga Sungai Beringin, Tembilahan dinyatakan sembuh.
  • Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified