Rabu, 22 Oktober 2014 22:51:00
Pesta Pantai di Desa Tanjungpisang Dihadiri Bupati Meranti
riauonecom, Tasik Putripuyu, Meranti, roc - Pesta Pantai di Desa Tanjungpisang dihadiri Bupati Meranti Drs H Irwan Nasir MSI, juga dihadiri Camat Tasik Putripuyu Fahrurozzi S Sos, Kepala Dinas Parwisata Pemuda dan Olahraga(Disparpora) H Ishak Azrai, Kapolsek Merbau Sasli Rais SH, estate Manajer Riau Andalan Pulp and Paper( RAPP) Marzum, Rabu (22/10/14).
Sebagaimana disampaikan Bupati Meranti Drs H Irwan Nasir MSI, dalam sambutannya, bahwa Pesta Pantai di Desa Tanjungpisang sudah merupakan agenda tahunan, dan merupakan tempat wisata lokal.
"Kita perlu melakukan penataan untuk pantai ini, kita bersama-sama untuk mengembangkan kawasan ini, semoga potensi kita selalu ada untuk menjaga alam yang kita miliki".ujar Irwan.
Ditambah Camat Merbau Fahrurozzi S Sos, dalam sambutannya mengatakan, sangat banyak kuliner yang menarik di Pantai Pisang, diantaranya Kerang, Brongan, Susu dara, Malkohe, dan lain-lain.
Acara Pesta Pantai juga dimeriahkan dengan berbagai macam perlombaan, diantaranya, perlombaan Menongkah, dan bazar masakan tradisi daerah, yang lansung di cicipi Bupati Kepulauan Meranti. (mas)
Share
Berita Terkait
Geger di Negeri-ku, Pegawai Komdigi Bekingi Situs Judi Online: Minta Bayaran, Pekerjakan Operator, hingga Sewa Ruko
NASIONAL, - Jajaran Polda Metro Jaya menangkap sebelas oknum pegawa
Hello Arab? Hamas Kecam Media Arab yang Sebut Yahya Sinwar Teroris, Sang Jurnalis Tutup Akun
DUNIA, JAZIRAH, - Gerakan pembebasan P
Penting Bagi Pekerja Pengguna Laptop, Berikut Cara Membersihkan Cache di Laptop agar Tidak Lemot
Pantesan Mahal Kuliah Kedokteran? Ada Uang Iuran tak Terduga, Soal Iuran Bulanan Rp30 Juta, Guru Besar Undip: Hanya 1 Semester
NASIONAL, HUKRIM, - Guru
Komentar
Copyright © 2012 - 2025 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified