Rabu, 26 Agustus 2020 17:00:00
Kabaharkam Polri Kunker ke Rokan Hilir
ROHIL, RIAU, - Kepala badan pemeliharaan keamanan polri (kabaharkam Polri) Komjen pol Drs Agus Adrianto,SH,MH akan melakukan kunjungan kerja ke kabupaten Rokan Hilir (Rohil).
Rabu, 26 Agustus 2020 15:59:00
Semua Pondok Pesantren di Rohil Akan Mendapat Sembako dari Pemkab Peduli Penanganan Covid 19
ROHIL, RIAU, - Semua Pondok Pesantren di Rohil Akan Mendapat Sembako Pemkab Peduli Penanganan Covid 19 dari Pemerintah kabupaten (Pemkab) Rokan Hilir (Rohil) memberikan bantuan Sembako kepada pondok pesantren
Selasa, 25 Agustus 2020 18:11:00
Tingkatkan Ketahanan Pangan di Pekaitan Bupati Rohil H Suyatno Tanam Padi
ROHIL, - Pertumbuhan padinya cukup bagus. Lahan ini merupakan lahan beting yang tumbuh kembali jadi daratan yang sekarang dijadikan lahan ketahanan pangan. Demikian hal ini dijelaskan oleh camat Pekaitan Taryono ketika dikonfirmasi di Bagansiapiapi, Sabtu
Selasa, 25 Agustus 2020 12:03:00
Pemerintah Daerah Rohil Belum Izinkan Belajar Tatap Muka
ROHIL, - Belajar tatap muka langsung bagi semua sekolah harus mendapat izin dari pemerintah daerah yang kemudian pihak kecamatan melakukan survey sejauh mana persiapan sekolah dalam menerapkan aturan protokol kesehatan di sekolah.
Selasa, 25 Agustus 2020 07:59:00
Bupati H Suyatno Resmikan tempat penyediaan air minum dan sanitasi berbasis Masyarakat
BAGANSIAPIAPI - Bupati Rokan Hilir (Rohil), H Suyatno meresmikan tempat penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat (Pamsimas) III Kepenghuluan Serusa, Kecamatan Bangko. Peresmian itu ditandai dengan pembukaan selubung lewat penekanan serine, Sa
Selasa, 25 Agustus 2020 07:56:00
Kabupaten Rohil Belum Miliki Instalasi Pengelolaan Limbah Tinja
BAGANSIAPIAPI - Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) hingga saat ini masih belum punya instalasi pengelolaan limbah tinja. Maka dari itu, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) meminta Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Riau bisa membangunnya
Kamis, 30 April 2020 06:20:00
Infrastruktur Jalan Bukti Pemerataan Pembangunan
ROHIL, - Bupati Kabupaten Rokan Hilir H Suyatno belusukan untuk meninjau pembangunan jalan Poros yang berada di Kecamatan Pekaitan yang saat ini sedang dilakukan penimbunan. "Hari ini Saya blusukan ke kampung-kampung sambil memantau progres penimbuna
Selasa, 21 April 2020 18:54:00
BPN Rohil dan IPPAT Bagikan Bingkisan Sembako ke Posko Covid 19
RIAUONEcom - Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) bekerjasama dengan Ikatan Pejabat Pembuat Akte Tanah (IPPAT) setempat bagikan bingkisan sembako ke Posko Covid-19 yang berada bundaran pedamaran, Selasa, (21/4/20).
Selasa, 03 Maret 2020 22:59:00
GMB Rohil Minta Polisi Tutup Gelper di Bagansiapiapi, Ini Kata Kapolres Rohil
Bagansiapiapi - Gerakan Muslim Bersatu (GMB) Rokan Hilir (Rohil) meminta kepada pihak berwajib dalam hal ini Kepolisian menutup semua Arena Gelanggang Permainan (Gelper) yang ada di Ibukota Kabupaten. Permintaan itu didasari Gelper tersebut disinyalir dij
Selasa, 03 Maret 2020 15:26:00
Tim Opsnal Polsek Bangko, Rohil Ciduk Pengedar Sabu-Sabu. Ditemukan 307 Gram
Bagansiapiapi - Tim Opsnal Polsek Bangko, Rohil akhirnya berhasil meringkus FSN alias NA, Warga Jalan Dusun Simpang Pujud, RT 005, RW 002, Kelurahan Bahtera Makmur, Bagasinembah, setelah beberapa pekan melakukan penyelidikan. FSN merupakan DPO kasus Narko
Kamis, 27 Februari 2020 14:56:00
Shering Soal Olahraga, Plt Kadisparpora Rohil Coffee Morning Dengan Pengkab Cabor
RIAU, Bagansiapiapi - Plt Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga ( Kadisparpora) Rokan Hilir (Rohil), Budiman, ST gelar Coffee Morning dengan sejumlah Pengurus Kabupaten (Pengkab) Cabang Olahraga (Cabor), Kamis, (27/2/20).
Jumat, 14 Februari 2020 16:59:00
DLH Rohil Sulap Sei Garam Menjadi Taman
Bagansiapiapi - Dalam beberapa tahun belakangan ini, Parit Sei Garam yang terletak ditengah-tengah Ibukota Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) sangat kumuh dan jorok.
Kamis, 13 Februari 2020 16:19:00
Sabu Seberat 284 Gram di Musnakan Polsek Bangko, Rohil
Bagansiapiapi- Polsek Bangko, Rohil, musnahkan Barang Bukti (BB) narkotika jenis sabu-sabu seberat 284 gram, Kamis,(13/2/20) di Pendopo Mapolsek, Jalan Perwira. Barang haram itu dimusnahkan dengan cara di blender.
Senin, 20 Januari 2020 15:17:00
Bupati Rohil H. Suyatno tinjau Kondisi Ibu Surati dengan Lima orang anak yang tinggal di Kandang Lembu
ROKAN HILIR - Bupati Kabupaten Rokan Hilir H. Suyatno, AMP turun lansung ke desa Kepenghuluan Ujung Tanjung, Kecamatan Tanah Putih, untuk melihat dan meninjau lansung kondisi Ibu Surati
Jumat, 13 Desember 2019 16:07:00
Serma Muhar Sosialisasi Karhutla dan Keselamatan Dalam Bekerja Ke Karyawan PT.MCM
ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Babinsa Koramil 13/Rkn KOdim 0313/KPR melakukan sosialisasi keselamatan kerja dan sangsi serta bahaya Kebakaran Lahan dan Hutan (Karlahut) kepada Karyawan PT. Masuba Citra Mandiri, Pendalian, Rokan Hulu, Jumat (13/12/2019)