Jumat, 10 Februari 2017 03:59:00
8 Personil Polres Rokan Hulu, Mengakhiri Masa Dinasnya
Surya Patrianto
ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Kapolres Rokan hulu (Rohul) Melaksanakan kegiatan Melepas 8 Personil Polres Rohul yang sudah berakhir Masa Kedinasannya, Kamis (9/2/17) di Halaman Mapolres Rokan hulu.
Dari 8 Personil yang memasuki masa Purnawirawan tersebut adalah, AKP. Ahmad Yul, AKP. Syamsul Bahri, Iptu.Zulhaimar, Aiptu.Affan Harahap, Bripka.T Nadapdap, Bripka.Deswarta, Brigadir.R Gultom, serta Brigadir.Syahruddin.
Dalam sambutannya Kapolres Rohul AKBP Yusup Rahmanto SIK.MH, mengucapkan sangat berterima kasih atas Dedikasi dan pengabdiannya terhadap masyarakat selama dinas di Kepolisian, hingga sampai akhir masa kedinasannya.
Kapolres juga berpesan Diharapkan setelah kembali ditengah masyarakat agar memberikan ilmu yang didapat selama ini di Kepolisian terhadap warga masyarakat.
"Keluarga besar Polres Rohul mengucapkan selamat jalan dan semoga menjadi panutan di masyarakat serta mohon dukungannya terhadap Institusi Polri untuk mewujudkan Kamtibmas yang Kondusif" Ucap Kapolres Rohul.(Sur)
Share
Berita Terkait
Kompol Andi Cakra Putra Pimpin Langsung Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Rokan Hulu, RiauOne.Com - Kapolsek Ujungbatu, Polres Rokan Hulu, Komisaris Polisi (Kompol) Andi Cak
Polisi Sahabat Anak, Polsek Kunto Darussalam Sambangi TK Al Islam Desa Bukit Intan Makmur
Rokan Hulu, RiauOne.Com - Guna untuk menumbuhkan kesadaran serta kedisiplinan sejak usia dini, BKO Lantas Polsek Kunto Darussalam, Polres Rokan Hulu melaksanakan kegiatan yang d
Gus M. Nabil Haroen Hadir Di Harlah Pencak Silat NU Pagar Nusa Yang Ke 37 Se Provinsi Riau Yang Diselenggarakan Di WISS Ujungbatu
Rokan Hulu, RiauOne.Com - Acara Harlah Pencak Silat NU Pagar Nusa yang ke 37 Se Provinsi Riau, yang dilaksanakan di Wisata Alam Sidomulyo Stable (WISS) Desa Pematang Tebih, Keca
Razia Aksi Balap Liar Dan Knalpot Brong Oleh Polsek Ujungbatu
Rokan hulu, RiauOne.Com - Menjawab keluhan masyarakat Kecamatan Ujungbatu atas keresahannya tentang adanya aksi balap liar serta penggunaan knalpot brong, keluhan ini yang selal
Komentar