• Home
  • Riau Raya
  • Yanti Medan Rebut Juara 1, Razky Terpilih Peserta Favorite Di Festival Dangdut Melayu
Sabtu, 04 Maret 2017 22:27:00

Yanti Medan Rebut Juara 1, Razky Terpilih Peserta Favorite Di Festival Dangdut Melayu

Surya Patrianto
ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Yanti Medan nomor undian 136 dari Pekan baru sabet Juara 1 Dalam Festival Dangdut Melayu Se Riau yang di selenggarakan di Pelataran RM Mart Ujungbatu yang berlangsung dari Tanggal 3 - 4 maret 2017.
 
Sementara Juara Favorit direbut oleh Badnur Nadhea Razky (8) peserta termuda dari Pekanbaru, Juara 2 terpilih peserta dari Pekanbaru Habib Us, Sedangkan Juara 3 diraih oleh Riski Putri Melindai dari PKS Tandun. 
 
Juara 1 mendapat Taplus dari BNI sebesar 500rb  Juara 2 Mendapat Taplus 300rb, Juara 3 Taplus 200rb dan Peserta Favorite 250rb, dan semua mendapat Piagam, Uang tunai dari Sponsor, dan bingkisan, sedangkan Juara Harapan hanya mendapat uang Pembinaan.
 
Festival ini terselenggara oleh Yamaha Alfa Scropii Ujungbatu, Mayor Akhyar, RM Mart. Di dukung oleh BNI, Mimi Perabot, PKS Tukiang, Toyota Agung Automall Ujungbatu, Gudang Garam, Suzuki Mobil Ujungbatu.
 
Razky Peserta yang paling termuda usianya, merasa puas terpilih sebagai penyanyi Favorite, dalam Pentas Festival Dangdut Melayu se Riau, Razky beserta kedua orang tuanya berada di ujungbatu semenjak Jumat Subuh.(Sur)
Share
Berita Terkait
  • 2 tahun lalu

    Kompol Andi Cakra Putra Pimpin Langsung Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Rokan Hulu, RiauOne.Com - Kapolsek Ujungbatu, Polres Rokan Hulu, Komisaris Polisi (Kompol) Andi Cak

  • 2 tahun lalu

    Razia Aksi Balap Liar Dan Knalpot Brong Oleh Polsek Ujungbatu

    Rokan hulu, RiauOne.Com - Menjawab keluhan masyarakat Kecamatan Ujungbatu atas keresahannya tentang adanya aksi balap liar serta penggunaan knalpot brong, keluhan ini yang selal

  • 2 tahun lalu

    Jum'at Berkah Sediakan Sarapan Gratis Yang Dilaksanakan Oleh Bhayangkari Ranting Ujungbatu

    Rokan Hulu, RiauOne.Com - Jum'at Berkah Bhayangkari Ranting Ujungbatu sediakan sarapan gratis untuk masyarakat umum, yang dilaksanakan di halaman Mapolsek Ujungbatu pada ha

  • 2 tahun lalu

    Unit Samapta Polsek Ujungbatu Laksanakan Himbauan Preventif Di SMK Inayah Ujungbatu

    Rokan hulu, RiauOne.Com -  Personil Unit Samapta Polsek Ujungbatu, Sat Samapta Polres Rokan Hulu Bripka Harry Guntara melaksanakan kegiatan himbaun preventif tentang penyal

  • Komentar