• Senin, 23 April 2018 17:02:00

    Ditemukan 2 Buah Granat Nanas Aktif Di KM5 Ujung Batu Timur

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Ditemukan 2 buah granat nanas di area PT Batu Inti Permata (BIP) yang berlokasi di KM 5 Desa Ujungbatu Timur, Kecamatan Ujungbatu, Rokan Hulu pada hari Sabtu (21/4/2018) sekitar pukul 14:30 WIB.
  • Minggu, 25 Maret 2018 22:21:00

    Salut..!! Security Masjid Agung Islamic Center Pasirpangaraian Amankan Tas Pengunjung Yang Tercecer

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Beruntung sekali Tas tercecer di area parkiran mobil di Masjid Agung Islamic Center (Maic) Pasirpangaraian dapat kembali dengan utuh tanpa ada yang hilang isi tas tersebut. Pada hari minggu (25/3/2018) sekitar pukul 16:00 Wib.
  • Senin, 12 Februari 2018 15:50:00

    Anak Umur 11 Tahun Raih Juara 2 Dan Hadiah Hiburan Pada Lomba Mancing Sambut Harlades Airpanas Ke 33

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Desa (Harlades) Desa Airpanas yang ke 33, Kolam pancing Family Albarezh menyelanggarakan lomba mancing yang diikuti oleh puluhan peserta Pria dan wanita, Minggu (10/2/2018).
  • Jumat, 26 Januari 2018 17:32:00

    Ketua KUD Bumi Asih Kecewa Dan Tersinggung Terhadap Putusan Pengadilan Bangkinang

    Rohul –KUD Bumi Asih bersama Ninik Mamak bersama Masyarakat Desa Kebun menyampaikan pernyataan sikap dan penolakan atas upaya pelaksanaan eksekusi pengosongan atas lahan kebun kelapa sawit seluas 2.823,52 Ha, yang dilakukan oleh Pengadilan Negeri Ba
  • Senin, 25 Desember 2017 21:39:00

    Lenggok Media Production Gelar Pekan Buku Di Jalan Pemda Rohul

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Lenggok Media Production Rokan Hulu mengadakan kegiatan Pekan Buku di jalan Pemda kawasan Islamic Center kabupaten Rokan Hulu, Minggu (24/12/17).
  • Senin, 25 Desember 2017 21:04:00

    Kadisdikpora Rohul Lepas Kontingen Kwarcab Rohul Ke Buper Tengku Buang Asmara

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Kepala Dinas Pendidikan dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Rokan Hulu. Drs.H.Ibnu Ulya,M.si hari ini melepas keberangkatan Kontingen Kwartir Cabang (Kwarcab) Rokan Hulu, dihalaman kantor Bupati Rohul, senin (24/12/17).
  • Kamis, 21 Desember 2017 12:20:00

    FOSWAR Selengarakan Pelatihan Jurnalistik Untuk Mahasiswa Dan Umum

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Forum Solidaritas Wartawan Rokan hulu (FOSWAR) Menyelenggarakan Pelatihan Jurnalustik Untuk Mahasiswa dan Umum yang diselenggarakan pada hari Rabu (20/12/17) yang bertempat di Lantai 2 Hotel Sapadia Pasirpangaraian.
  • Selasa, 12 Desember 2017 16:21:00

    Dihari Ketiga Pencarian Korban Tenggelam Di Sungai Rokan, Belum Membuahkan Hasil

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Dihari ketiga pencarian korban tenggelam di sungai Rokan belum mendapatkan hasil, Debit air sungai Rokan naik serta kondisi air keruh.
  • Minggu, 10 Desember 2017 21:19:00

    Kembali Sungai Rokan Menelan Korban, Kali Ini Di Muara Dilam

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Seorang kernet mobil truck pengangkut buah sawit, tenggelam di Sungai Rokan, saat mandi di sekitar tempat penyebrangan ponton PT. SAMS Muara Dilam, Kecamatan Kunto Darussalam, Rokan Hulu ( Rohul), pada Sabtu malam (10/12/17) seki
  • Minggu, 10 Desember 2017 15:07:00

    Bus Kontingen MTQ Rohul Kecelakaan, Satu Orang Meninggal

    RIAUONE.COM, ROHUL - Bus pariwisata rombongan kotingen khafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Rokan Hulu (Rohul) mengalami kecelakaan di Pekan Tebih, Kepenuhan Hulu, saat hendak bertolak ke Kota Dumai, Sabtu (9/12/2017).
  • Rabu, 06 Desember 2017 15:46:00

    Akhirnya Bupati Rohul Suparman Lepas Jabatan, Jalani Hukuman di Sukamiskin

    PEKANBARU - Terhitung mulai hari ini, Bupati Rokan Hulu, H Suparman, S.Sos, M,Si mulai menjalani hukuman kurungan atas putusan kasasi
  • Selasa, 05 Desember 2017 17:42:00

    Beginilah Posisi Korban Tenggelam Di Sungai Rokan Ditemukan

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Telah ditemukannya korban orang tenggelam di sungai Rokan, pagi tadi pukul 07:00 WIB selasa (5/12/17) membuat buat hati lega pihak keluarga korban dan para relawan dari Desa Airpanas dan Rokan, selama 36 jam dalam pencarian korba
  • Selasa, 05 Desember 2017 01:34:00

    Warga Rokan Lakukan Doa Bersama Dan Pencarian Korban Tenggelam Di Sungai Rokan

    ROKAN HULU. RIAUONE.COM - Team pencarian orang tenggelam di sungai Rokan oleh Basarnas Riau, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Rokan hulu, TNI. POLRI dan relawan dihentikan untuk sementara hingga pukul 22:00 WIB senin (4/12/17) dan akan dilanjutk
  • Senin, 04 Desember 2017 15:12:00

    Upaya Pencarian Korban Tenggelam Di Sungai Rokan Belum Ada Titik Terang

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - BPBD Rohul, TNI, POLRI, dan Masyarakat berupaya melakukan pencarian korban tenggelam sekitar pukul 19:00 wib, sepulang Mancing di sungai Rokan, upaya pencarian oleh TNI, POLRI dan masyarakat dilakukan semenjak pukul 23:10 Wib, m
  • Jumat, 01 Desember 2017 17:38:00

    Kapolres Rohul Silaturahmi Dengan Tokoh Adat Rokan Dan Pendalian, Sosialisasi Tentang Kamtibmas

    ROKAN HULU, RIAUONE.COM - Kapolres Rokan Hulu (Rohul) AKBP Yusup Rahmanto SIK.MH, lakukan silaturahmi dengan tokoh adat Rokan dan Pendalian sekitar pukul 10:00 WIb Jumat (1/12/17) dilanjutkan dengan shalat Jumat keliling.
  • Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified