Sabtu, 15 Oktober 2016 16:00:00
Menaker Hanif Kunjungi BLK Batam
NUSANTARA, KEPRI, - Menteri Tenaga Kerja Hanif Dhakiri menyebut Balai Latihak Kerja (BLK) Kota Batam di Batuaji tak ubahnya seperti rumah hantu.
Sabtu, 15 Oktober 2016 14:00:00
Polda OTT Anggota Reskrim Polsek Sekupang Memeras Pengusaha
KEPRI, NUSANTARA, - Anggota Buser Reskrim Polsek Sekupang ditangkap petugas Propam Polda Kepri terkait kasus pemerasan di depan Kompleks Pasar Cipta Puri, Tiban Baru, Sekupang, Batam, Kamis (12/10/2016). Ia diduga memeras seorang pengusaha elektronik seke
Jumat, 14 Oktober 2016 14:30:00
Petronas dan Inpex Ditawari Kembangkan Blok Migas di Natuna
NUSANTARA, - Pemerintah akan meningkatkan pengembangan migas di Natuna demi ketahanan energi nasional dan kedaulatan negara.
Jumat, 14 Oktober 2016 10:54:00
Pemerintah Tawarkan Migas Natuna ke Malaysia dan Jepang
NUSANTARA, - Pemerintah gencar menawarkan pengembangan Blok Migas ke kontraktor asing di Natuna. Kontraktor Jepang, yaitu Inpex Corporation dan Petronas dari Malaysia, serta PTT Thailand turut diundang untuk masuk dalam pengembangan Blok Migas di East Nat
Minggu, 09 Oktober 2016 15:00:00
Ratusan Pejabat Pemprov Kepri Nonjob
TANJUNGPINANG, KEPRI, - Ratusan Aparat Sipil Negara (ASN) eselon II hingga IV di Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau tidak memperoleh jabatan alias nonjob.
Kamis, 06 Oktober 2016 18:00:00
Penyelundupan Uang Rupiah ke Singapura Diduga Libatkan Oknum BC
BATAM, KEPRI, NUSANTARA, - Aksi penyelundupan mata uang rupiah ke Singapura dari Batam ternyata masih terus berlangsung. Modus ini diduga sebagai upaya pencucian uang.
Kamis, 06 Oktober 2016 16:00:00
Jokowi Hadiri Latihan Terbesar TNI AU di Natuna, Ini Tujuannya
NUSANTARA, - Presiden Joko Widodo (Jokowi) diagendakan menyaksikan langsung latihan puncak Angkasa Yudha TNI Angkatan Udara (AU). di Pulau Natuna, Kepulauan Riau, Kamis (6/10/2016).
Rabu, 05 Oktober 2016 15:30:00
Polisi Gadungan di Batam, ini Cerita-nya
BATAM, KEPRI, - Anang Wijaya, pria 31 tahun yang diamankan saat memakai seragam lengkap Polri mengaku terobsesi menjadi anggota Polri. Dulu ia sempat mengikuti tes, namun tidak lulus. Selain itu, ia memakai seragam polisi demi untuk menaklukkan wanita puj
Rabu, 05 Oktober 2016 14:30:00
Saat Tepat Beralih ke Digital, " Sekarang Jadi Gaya Hidup "
BATAM, KEPRI, - Dinas Pariwisata Kepulauan Riau (Kepri) menilai kedepan dunia digital semakin ramai. Ini merupakan saat yang tepat untuk beralih.
Rabu, 05 Oktober 2016 13:30:00
Ini Pesan Legiun Veteran Batam untuk Prajurit TNI
BATAM, KEPRI, - Pada upacara penghormatan pahlawan sebagai agenda perayaan HUT ke 71 tahun TNI, juga diundang veteran yang tergabung dalam Legiun Veteran Republik Indonesia Kota Batam.
Rabu, 05 Oktober 2016 06:33:00
Akhir Desember, Citilink Buka Penerbangan Langsung Kepri-China
KEPRI, NUSANTARA, - Guna mengantisipasi tingginya arus kunjungan wisatawan asal China, perusahaan penerbangan Citilink merencanakan akan membuka jalur penerbangan langsung dari Batam atau Tanjungpinang Kepulauan Riau (Kepri) ke China.
Selasa, 04 Oktober 2016 17:00:00
Pemeriksaan Kapal Bea Cukai Batam yang Terbakar Selesai, Ini Hasilnya
BATAM, KEPRI, - Hasil pemeriksaan tim Labfor Mabes Polri Medan terhadap kapal patroli Bea Cukai Batam yang terbakar dan meledak di perairan Nongsa, Batam, sudah selesai.
Selasa, 04 Oktober 2016 16:00:00
Buntut Pesta Seragam Sekolah, Sekda: Kami Surati Pemilik Base Camp Cafe
TANJUNGPINANG, KEPRI, - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang, Riono akan menyurati pemilik usaha Base Camp Cafe Tanjungpinang terkait acara Back to School Party di cafe tersebut.
Selasa, 04 Oktober 2016 14:00:00
Sukhoi vs F-16 Adu Manuver di Langit Natuna!
NATUNA, KEPRI, - Manuver pesawat-pesawat tempur TNI menjadi tontonan seru warga Ranai, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepri.
Senin, 03 Oktober 2016 09:00:00
Sekda Tanjungpinang Sidak Pesta Bir Back to School Party
BATAM, KEPRI, - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang Riono, mendadak mendatangi Base Camp Cafe, Jalan Ahmad Yani, Tanjungpinang, Kepri, Minggu (2/10/2016) dini hari.