• Jumat, 09 Februari 2018 09:47:00

    Komisi IV DPRD Minta MTsN Tembilahan Tetap Laksanakan UNBK

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Dari semua Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang ada di Inhil, Riau, pada tahun 2017 lalu, hanya satu sekolah yang menerapkan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), yaitu SMPN 1 Tembilahan Hulu.
  • Rabu, 07 Februari 2018 09:44:00

    Terhadap Ranperda SRG, F-PKB DPRD Inhil Minta Pemkab Serius

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Perjalanan panjang serta perjuangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) bersama Pemerintah Kabupaten Inhil agar Kopra dapat menjadi salah satu Komoditas yang masuk ke Sistim Resi Gudang telah m
  • Senin, 05 Februari 2018 09:41:00

    Komisi I DPRD Inhil Pandang Perlu Adanya Pemberdayaan kepada Masyarakat

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Pembangunan desa yang dilakukan oleh pemerintah melalui program Desa Maju Inhil Jaya sudah cukup bagus dan perlu diberi apreasiasi.
  • Jumat, 02 Februari 2018 09:38:00

    Terkait 8 Ranperda yang Diusulkan Pemkab Inhil, Ini Pandangan Fraksi GBAK Inhil

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Terhadap Usulan Perubahan Peraturan Daerah Kabupaten Indragiri Hilir terhadap Penambahan Penyertaan Modal Daerah kepada PDAM Tirta Indragiri, Fraksi GBAK menyarankan Kepada Perusahaan Daerah Air Minum Daerah Tirta Indragiri harus
  • Kamis, 01 Februari 2018 09:30:00

    Ketua Komisi IV DPRD Inhil Apresiasi KDDI

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Sumardi, memberi apresiasi terhadap kehadiran Komunitas Donor Darah Inhil (KDDI) yang selama ini banyak membantu masyarakat dalam membutuhka
  • Senin, 29 Januari 2018 19:31:00

    Diskusikan Tentang Pendidikan, Pengurus HIPPMAPAS Pekanbaru Kunjungi Ketua DPRD Inhil

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Pengurus Himpunanan Pemuda Pelajar Mahasiswa Kecamatan Kempas (HIPPMAPAS) Pekanbaru mengunjungi dan bersilaturahmi dengan Ketua DPRD Inhil, H. Dani M Nursalam, S.Pi, M.Si, Senin (29/01/2018 ).
  • Minggu, 28 Januari 2018 09:26:00

    Kelapa Inhil di Ekspor ke Bangladesh, Ini Tanggapan Ketua Komisi II

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Puluhan kilo kopra (daging kelapa yang sudah disalai) putih telah diekspor ke Bangladesh oleh CV Amarta Inhil, Komisi II DPRD pun memandang semua itu sebagai tindak lanjut dari kegiatan Festival Kelapa International (FKI) yang di
  • Kamis, 25 Januari 2018 09:22:00

    DPRD Minta Dinsos Inhil Harus Tetap Akomodasi Masyarakat Miskin Peserta PBI

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Sekretaris Komsisi IV DPRD Kabupaten Indragiri Hilir, Herwanissitas meminta kepada Dinas Sosial (Dinsos) untuk tetap mengakomodir masyarakat miskin sebagai peserta BPJS PBI-APBD sekalipun proses validasi data masyarakat miskin di
  • Rabu, 24 Januari 2018 09:18:00

    Komisi I DPRD Pinta Kades Segera Tuntaskan APBDes

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Komisi I DPRD Inhil, Riau mengingatkan kepada seluruh Kepala Desa (Kades) yang ada di Negeri Seribu Parit ini agar melakukan percepatan penyelesaian APBDes.
  • Senin, 22 Januari 2018 09:10:00

    Legislator Sesalkan Hanya Ada 70 BUMDes dari 230 Desa/Kelurahan di Inhil

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir menyayangkan minimnya pembentukan Badan Usaha Milik Desa (BUMdes) di daerah itu.
  • Sabtu, 20 Januari 2018 09:07:00

    Komisi I DPRD Inhil Harapkan Tak Ada Lagi Kriminalisasi Terhadap Kades

    RIAUONE.COM,TEMBILAHAN - Pengelolaan dana desa yang rawan terbentur dengan aturan hukum membuat kecemasan bagi Kepala Desa (Kades), menanggapi hal itu, Komisi I DPRD Inhil pun meminta agar tidak ada aksi kriminalisasi kepada Kades.
  • Jumat, 19 Januari 2018 09:14:00

    Dewan Pinta Pemkab Intensifkan Sosialisasi kepada Masyarakat

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Sejak keluarnya wacana penerapan Sistem Resi Gudang (SRG) dikeluarkan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Inhil, berbagai respon terjadi di tengah masyarakat.
  • Kamis, 18 Januari 2018 09:02:00

    Komisi I DPRD Inhil Sarankan GGTV Bergabung dengan TV Kabel

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Komisi I DPRD Inhil, Riau meminta kepada Dinas Komunikasi Informasi dan Persantik agar bekerjasama dengan TV kabel sehingga Gemilang Televisi (GGTV) lebih mudah disaksikan oleh masyarakat.
  • Rabu, 17 Januari 2018 09:02:00

    Fraksi PKB Pertanyakan Prinsip Penyertaan Modal PDAM dan Bank Riau Kepri

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) menggelar Rapat Paripurna Ke-3 Masa Persidangan I Tahun 2018 di Kantor DPRD Inhil Jalan HR. Soebrantas, Selasa (16/1/2018).
  • Selasa, 16 Januari 2018 00:44:00

    Paripurna Ke - III Masa Persidangan 1, DPRD Inhil Pertanyakan Sejumlah Ranperda Usulan Pemkab

    RIAUONE.COM, TEMBILAHAN - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) mempertanyakan sejumlah rancangan peraturan daerah (Ranperda) yang diusulkan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Inhil dalam Rapat Paripurna Ke - III (Ketiga)
  • Copyright © 2012 - 2025 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified