Senin, 06 April 2020 22:27:00
PDP Bertambah, Bupati Inhil Minta Masyarakat Tenang
RIAUONE.COM - Jumlah pasien dalam pantauan (PDP) Covid 19 terus bertambah. Meski demikian Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan, meminta warganya agar tetap tenang.
Senin, 06 April 2020 09:24:00
Bulog Tembilahan Pastikan Stok Beras Cukup Tiga Bulan ke Depan
RIAUONE.COM- Kepala Bulog Kabupaten Indragiri Hilir, Fikri Firdaus memastikan ketersediaan beras yang ada di Bulog cukup untuk tiga bulan ke depan.
Senin, 06 April 2020 09:21:00
Data Terkini Posko Gugus Tugas Covid-19 Inhil, OPD 3.260 dan PDP 5 Orang
RIAUONE.COM- Sehubungan dengan perkembangan penyebaran Covid-19 di Indragiri Hilir, Tim Posko Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Inhil melalui Press Rilisnya hari ini, Minggu (5/4/2020) menyebutkan, hingga pukul 12.00 WIB warga Inhil yang telah dinyatakan PD
Sabtu, 04 April 2020 07:18:00
104 Warga Binaan Lapas Klas II A Tembilahan Dibebaskan
RIAUONE.COM - Sebanyak 104 warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II A Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, akan menghirup udara segar setelah mendapat asimilasi dan integrasi dalam rangka pencegahan dan penanggulangan COVID-19 dari Keme
Jumat, 03 April 2020 12:48:00
DPC PKB Inhil Distribusikan Bantuan Bilik Sterilisasi di Fasilitas Umum
RIAUONE.COM- DPC PKB Inhil distribusikan bantuan bilik sterilisasi di beberapa lokasi fasilitas umum di Kabupaten Indragiri Hilir.
Kamis, 02 April 2020 08:20:00
Update Perkembangan Covid-19, 1 April 2020 di Inhil
RIAUONE.COM - Jumlah Orang Dalam Pemantauan (ODP) di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) naik secara signifikan. Data teranyar, diketahui jumlah ODP yang semula hanya 193 orang kini menjadi 1278 orang.
Rabu, 01 April 2020 09:06:00
KONI Inhil Ikut Berpartisipasi Perangi Covid-19
RIAUONE.COM- Tidak hanya mengurusi organisasi olahraga saja, namun Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Indragiri Hilir, juga peka terhadap apa yang terjadi saat ini.
Rabu, 01 April 2020 09:03:00
Datang ke Inhil, Suhu Badan 4 TKI Asal Singapura dan Malaysia Diperiksa
RIAUONE.COM- Waspada penyebaran Covid-19 di Kabupaten Indragiri Hilir, Personil Polsek KSKP dan Personil KSOP Tembilahan telah melakukan pemeriksaan suhu tubuh kepada setiap penumpang yang datang di Pelabuhan Pelindo Tembilahan, Selasa (31/3/2020).
Selasa, 31 Maret 2020 21:19:00
Di Inhil, Perayaan 'Sembayang Kubur' di Dibatalkan
RIAUONE.COM- Ketua Persatuan Sosial Masyarakat Tionghoa Indonesia (PSMTI) Kabupaten Indragiri Hilir, Heryjono mengatakan semua perayaan Ceng Beng (Sembayang Kubur) yang puncaknya dilaksanakan bagi warga Tionghoa pada 4 April 2020 mendatang dibatalkan.
Selasa, 31 Maret 2020 21:18:00
500 Personel Tim Gabungan Semprotkan Disinfektan di Tembilahan
RIAUONE.COM - Lebih dari 500 personel tim gabungan diterjunkan untuk melakukan penyemprotan disinfektan secara massal di seluruh kawasan Tembilahan dan Tembilahan Hulu, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Selasa (31/3/2020) pagi.
Selasa, 31 Maret 2020 21:16:00
TKI Terus Berdatangan, GP Ansor Inhil Ingatkan Pemkab Perketat Pengawasan
RIAUONE.COM- Pengurus PC GP Ansor Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) memberikan peringatan keras kepada pemangku kebijakan agar serius menyikapi banyaknya Tenaga Kerja Indonesia (TKI) dari Malaysia yang berdatangan masuk ke Indonesia, khususnya di Kabupate
Senin, 30 Maret 2020 17:59:00
Korsleting, Ruko di Tembilahan Nyaris Terbakar
RIAUONE.COM - Satu unit Rumah Toko (Ruko) di Jalan Telaga Biru Tembilahan nyaris terbakar akibat arus pendek listrik (korsleting). Beruntung cepat diketahui karyawan Ruko dan segera mendapat bantuan dari Damkar Inhil.
Senin, 30 Maret 2020 17:56:00
Geger, Warga Tembilahan Hulu Ditemukan Tewas Diterkam Buaya
RIAUONE.COM- Pencarian korban Irham (45) yang di duga diterkam buaya di Sungai Batang Tuaka Jl.Tebu RT 02 RW 02 Dusun Benua Langkar Desa Sialang Panjang Kec. Tembilahan Hulu akhirnya ditemukan.
Minggu, 29 Maret 2020 22:28:00
Bocah di Tembilahan Hulu Ditemukan Tewas Tenggelam di Sumur Mesjid
RIAUONE.COM- Seorang anak perempuan (4) ditemukan telah meninggal dunia akibat tenggelam di sebuah sumur Mesjid di Jalan Saptamarga, Tembilahan Hulu, Minggu (29/03/2020).
Minggu, 29 Maret 2020 22:26:00
Pelabuhan Tujuan ke Batam Dikabarkan Ditutup, Tim Gugus Covid 19: Belum Ada Intruksi
RIAUONE.COM - Beredarnya kabar bahwa pelabuhan penumpang Tembilahan tujuan ke Kota Batam ditutup, langsung dibantah oleh Tim Gugus Covid 19.