Minggu, 26 Januari 2020 14:06:00
KIP Ingatkan Informasi Virus Corona Secara Massif dan Berkelanjutan
PEKANBARU - Komisi Informasi Pusat (KIP) meminta badan publik menyikapi serius terkait informasi virus corona yang merebak di beberapa negara tetangga. Menurut komisioner KIP, Cecep Suryadi,
Selasa, 21 Januari 2020 23:30:00
Konsultasi ke Kemendagri, H. Zukri : Pesantren Harus Mendapat Perhatian Utama Pemerintah
PEKANBARU - Pesantren harus mendapat Perhatian dan pembinaan dari pemerintah serta dikembangkan, agar melahirkan generasi bangsa yg berintegritas untuk kedepannya bagi Indonesia.
Jumat, 10 Januari 2020 18:14:00
Rumah Tidak Sesuai Iklan, Konsumen Laporkan Developer ke Polisi
RIAUONE.COM, SIAK - Dikarenakan bangunan rumah tidak sesuai iklan, Developer di Pekanbaru dilaporkan konsumen terkait dugaan penipuan.
Rabu, 08 Januari 2020 07:14:00
Syahrul Aidi Komisi V DPR RI: Media Punya Peran Penting Bagi Kami di Senayan
Pekanbaru - Untuk mempererat silaturahmi dengan insan pers, Anggota komisi V DPR RI Syahrul Aidi Lc MA mengadakan agenda 'ngopi bareng' dengan beberapa perwakilan insan pers.
Rabu, 08 Januari 2020 06:43:00
Muskhocab XXVI, Try Ferayanti Terpilih Formatur Kohati Cabang Pekanbaru untuk periode 2019-2020
PEKANBARU-Korps HMI wati (kohati) Cabang Pekanbaru melaksanakan agenda musyawarah kohati cabang (Muskohcab) XXVI pada hari sabtu 4 Januari 2020 di asrama mahasiswa Inhu Pekanbaru.
Sabtu, 04 Januari 2020 12:43:00
M.Jamil, Kadis DPMPTSP Pekanbaru, Diminta Tidak Keluarkan Izin "Tempat Maksiat"
PEKANBARU - Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM PTSP), Muhammad Jamil diminta untuk tidak mengeluarkan Izin tempat Hiburan yang berbau maksiat di Kota Pekanbaru, hal ini di tegaskan oleh Warga Simpang Panam Pekanbaru, didug
Sabtu, 04 Januari 2020 12:05:00
Pasang Spanduk Penolakan tempat Karoeke, Warga Simpang Panam di hadang Oknum TNI
PEKANBARU- Warga Simpang Panam menolak Keras berdirinha tempat karoeke yang terletak di daerah simpang Panam Pekanbaru, penolakan itu atas dasqr dugaan tempat karoeke selama ini di gunakan tempat maksiat maka kami warga menolak tempat tersebut berdiri.uja
Jumat, 27 Desember 2019 13:43:00
Wakil Ketua DPRD Riau H. Zukri : BPK Bukan Sekedar Hardcontrol, tetapi juga Softcontrol
PEKANBARU - Wakil Ketua Pimpinan DPRD Provinsi Riau H. Zukri hadiri acara Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Daerah Provinsi Riau Jum'at (27 /12/19).
Jumat, 27 Desember 2019 09:16:00
Nama Prof Ilyas Santer di Sebut Calon Sekko Pekanbaru, dan Calon Pemimpin Masa Depan.
PEKANBARU- Nama Prof Dr Ilyas Husti Yang juga Ketua MUI Riau di sebut Sebut jadi Perbincangan hangat dikalangan Lingkungan PNS dan masyarakat Pekanbaru untuk Menjadi Calon Sekda Kota Pekambaru.
Minggu, 15 Desember 2019 13:25:00
Dr. M Syafi'i Pimpin PGRI Riau, H. Zukri : Guru Adalah Pondasi Masa Depan Bangsa
PEKANBARU - Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau H. Zukri mengucapkan selamat dan amanah atas terpilihnya Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) yang baru pada masa bakti 2019-2024 sabtu malam (14/12/19) di hotel ameraa pekanbaru.
Sabtu, 14 Desember 2019 14:39:00
BMKSB dikukuhkan, Edi Candra : Siap Amankan Agenda Pembangunan Riau
PEKANBARU - Ketua Umum Barisan Muda Kuantan Singingi Bersatu (BMKSB) Edi Candra mengungkapkan rasa bangga dan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi
Senin, 09 Desember 2019 07:52:00
Komunitas upload DIY Pekanbaru workshop menganyam Rotan bersama Rattan Handmade
PEKANBARU, - Sabtu 7 desember 2019 komunitas Upload DIY Pekanbaru kembali mengadakan mini class, komunitas Upload DIY (Do It Yourself) merupakan komunitas yang bergerak dalam bidang mendaur ulang barang-barang bekas menjadi barang berguna dan menarik unt
Selasa, 03 Desember 2019 23:35:00
Kantor Hukum RHP LAW Laporkan Penyidik Polda Riau Ke Mabes Polri
PEKANBARU - Penyidik Dirreskrimum Kepolisian Daerah Riau (Polda Riau) resmi dilaporkan ke Mabes Polri di Jakarta, pada 28 Oktober 2019. Nomor Pengaduan Propam : SPSP2/2689/X/2019/BAGYANDUAN.
Senin, 02 Desember 2019 11:29:00
Sempat Viral, Puluhan Warga Kandis Adukan Persoalan Lahan ke Fraksi PDI Perjuangan DPRD Riau
PEKANBARU - Sempat viral dimedia sosial beberapa waktu lalu, beredarnya video salah seorang warga terkait masalah lahan dikecamatan Kandis, Kabupaten Siak.
Rabu, 27 November 2019 10:46:00
Kapolda Riau Pimpin Upacara Sertijab Kapolres Kampar
PEKANBARU - Rabu pagi (27/11/2019) telah dilaksanakan Upacara Sertijab (Serah Terima Jabatan) Kapolres Kampar dari AKBP Asep Darmawan SH, SIK kepada AKBP Mohammad Kholid SIK yang diadakan di Aula Tribrata Mapolda Riau.