• Rabu, 03 Mei 2017 06:20:00

    Masalah Minyakan di Provinsi Riau, Gubri Temui Wamen ESDM

    JAKARTA - Gubernur Riau (Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman menemui Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arcandra Tahar malam ini (02/05/2017) di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta. Gubri antara lain membahas masalah bisnis perminyakan di Provin
  • Minggu, 30 April 2017 10:29:00

    Gubri Apresiasi Perjuangan PSPS Riau

    PEKANBARU - Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman memberikan apresiasi terhadap perjuangan tim PSPS Riau saat menjamu 757 Kepri Jaya Fc di Stadion Kaharuddin Nasution, Sabtu (29/4/2017).
  • Minggu, 30 April 2017 10:26:00

    Kapolda Riau Pimpin Pelepasan 101 Personel Brimob ke Papua

    PEKANBARU - Malam nanti, Sabtu (29/4/2017) pukul 20.00 Wib, rencananya Kapolda Riau, Irjen Pol Zulkarnain Adinegara, akan melepas sebanyak 101 personel Brigade Mobil (Brimob) Polda Riau ke Papua dari Bandara Sultan Syarif Kasim (SSK) II.
  • Minggu, 30 April 2017 08:36:00

    757 Kepri FC Tahan Imbang PSPS Riau di Stadion Kaharuddin Nasution

    PEKANBARU - Laga antara PSPS Riau vs 757 Kepri Jaya FC dalam kompetisi Liga 2 Gojek Traveloka Indonesia di Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru Sabtu (29/4/2017), berakhir tanpa pemenang.
  • Kamis, 27 April 2017 06:03:00

    Bulog Jamin Stok Beras Saat Puasa Hingga Lebaran di Riau Aman

    PEKANBARU - Bulog Divre Riau dan Kepri saat ini sudah mencukupi kebutuhan beras untuk dua provinsi di wilayah kerjanya. Bulog mengumpulkan rata 4.500 ton beras tiap bulannya untuk kebutuhan masyarakat Riau dan Kepri.
  • Selasa, 25 April 2017 14:44:00

    Gubri Optimis Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru-Dumai Segera Terwujud

    PEKANBARU - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman tetap optimis pembangunan jalan tol Pekanbaru-Dumai akan terealisasi dalam waktu dekat. Keyakinan itu setidaknya sudah rampungnya usaha pembebasan lahan sebanyak 65 persen.
  • Senin, 24 April 2017 09:28:00

    Sekda Ingatkan Guru Tingkatkan keterampilan dalam menghadapi era MEA

    PEKANBARU - Sekretaris Daerah Provinsi Riau Ahmad Hijazi memgingatkan para guru untuk meningkatkan kualitas dan keterampilan dalam menghadapi era Masyarakat Ekonomi Asia (MEA).
  • Jumat, 21 April 2017 17:06:00

    Gaji Guru Bantu akan Disalurkan Melalui Bank Riau Kepri

    PEKANBARU - Gaji guru bantu di Provinsi Riau akan dibayar akhir bulan ini. Nantinya, gaji itu akan ditransfer ke nomor rekening masing-masing guru bantu untuk mempermudah dalam penerimaanya. Tahap pertama akan disalurkan untuk tiga bulan gaji dari Januari
  • Rabu, 19 April 2017 14:22:00

    Mahasiswa Harus Terus Berevolusi Dengan Perkembangan Zaman

    PEKANBARU -- Lulusan sebuah Perguruan Tinggi, bukan hanya sekelompk individu yang mengikuti sejumlah rangkaian pendidikan berdasarkan kurikulum yang ada, namun merupakan sejumlah individu yang melahirkan penelitian yang bermanfaat untuk kehidupan masyarak
  • Rabu, 19 April 2017 11:21:00

    Resmikan jembatan Pangean dan Inuman, Gubri: Ini Bentuk Perhatian Pemprov

    PEKANBARU - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman resmikan jembatan Pangean yang ada di Kuantan Singingi. Masyarakat yang sudah menunggu sejak pagi tetap antusias mengikuti peresmian jembatan yang selama ini mengisolir sebelas desa yang ada di daerah seber
  • Selasa, 18 April 2017 11:55:00

    PKPU-HI Riau Bersama Keperawatan UR Gosok Gigi Bersama di SDIT Future Islamic School

    PEKANBARU, RIAU, - Pada hari Senin (17/04), masih dalam suasana Hari Kesehatan Sedunia, PKPU Human Initiative Riau bersama Hima Keperawatan Universitas Riau berikan edukasi gosok gigi bersama di SDIT Future Islamic School.
  • Minggu, 16 April 2017 10:46:00

    Pending, Riau Jadi Embarkasi Haji Antara di 2018

    PEKANBARU - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau berupaya keras agar tahun 2017 ini Riau sudah ditetapkan sebagai Embarkasi Antara.
  • Jumat, 14 April 2017 08:24:00

    Gubri Ungkap Bankeu 2017 Provinsi ke Kabupaten/Kota Capai Rp564 Miliar

    PEKANBARU - Gubernur Riau, H Arsyadjuliandi Rachman membuka daftar penerima bantuan keuagan (Bankeu) 2017 yang dikucurkan Pempro‎v Riau ke kabupaten/kota.
  • Jumat, 14 April 2017 08:00:00

    Apkasindo Sebut 56 Persen Perkebunan Sawit di Riau di Kawasan Hutan

    PEKANBARU - Sebanyak 56 Persen perkebunan sawit di Riau berada di Kawasan Hutan. Parahnya lagi, sebahagian besar petani sawit tersebut hanya memiliki Surat Keterangan Tanah (SKT) dari Kepala Desa atau surat dari camat.
  • Jumat, 14 April 2017 06:33:00

    Pencairan Gaji Guru Bantu Riau Tunggu Usulan Daerah

    PEKANBARU - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman mengaku sudah menandatangani dokumen pencairan pembayaran gaji ribuan guru Bantu Provinsi Riau.
  • Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified