Selasa, 28 September 2021 20:22:00
Bupati Rohil Sampaikan Nota Keuangan Ranperda Perubahan APBD Tahun 2021 Sebesar Rp 1,9 Triliun
ROHIL, Bagansiapiapi - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) sampaikan nota keuangan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) perubahan APBD Tahun 2021.
Senin, 27 September 2021 06:33:00
Wabup Rohil H.Sulaiman Buka Operasi Bibir Sumbing dan Celah Langit Program R.S Cahaya
ROKANHILIR - Wakil Bupati Rokan Hilir H. Sulaiman SS.MH. hadiri acara pembukaan operasi bibir sumbing dan langit-langit secara gratis program Rumah Sakit Cahaya.
Senin, 27 September 2021 06:32:00
DPRD dan Pemda Rohil sepakati KUA PPAS Perubahan 2021
ROHIL, Rohil - Dewan Perwakilan Rakyat daerah mengelar sidang paripurna dalam rangka penandatanganan persetujuan bersama antara pemerintah daerah dan DPRD tentang rancangan perubahan KUA dan perubahan PPAS tahun anggaran 2021.
Senin, 27 September 2021 06:22:00
Bupati Rohil Pimpin Upacara Peringatan 61 Tahun UU Pokok Agraria
ROHIL, - Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong secara langsung memimpin upacara peringatan 61 tahun undang-undang pokok agraria. Upacara peringatan dipusatkan di depan Kantor BPKAD, Jumat (24/9/2021).
Jumat, 24 September 2021 12:43:00
Bupati Afrizal Sintong Buka Bimtek Gratieks Komoditas Pertanian Bersama Puluhan Petani di Rohil
ROHIL, - Puluhan petani yang merupakan perwakilan dari kelompok tani ikuti bimbingan teknis gerakan tiga kali lipat ekspor (Gratieks) komoditas pertanian. Kegiatan di pusatkan di Gedung Serbaguna, Bagansiapiapi, Rabu (22/9/2021).
Jumat, 24 September 2021 08:42:00
Bupati Rohil Serahkan 1500 Sertifikat Tanah Untuk Masyarakat Pekaitan
ROHIL, Bagansiapiapi - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menyerahkan sebanyak 1551 sertifikat tanah kepada masyarakat Kecamatan Pekaitan, Rabu (22/9/2021) di kantor Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) di Bagansiapiapi.
Kamis, 23 September 2021 22:35:00
Dibuka Bupati Afrizal Sintong, Pemkab Rohil Gelar Musrenbang RPJMD 2021-2026
ROHIL, - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan Daerah (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Rohil tahun anggaran 2021-2026, Kamis (23/9/2021).
Selasa, 21 September 2021 07:18:00
Bupati Rohil Afrizal Sintong Resmikan Rumah Untuk Imam dan Najir Masjid Attaqwa
ROHIL, - Bupati Rohil Afrizal Sintong didampingi ketua TP PKK Sanimar Afrizal Sintong dan Wakil bupati H Sulaiman meresmikan Rumah Layak Huni untuk Nazir Masjid program Tim Solidaritas Umat Berbagi (Sumber)
Selasa, 21 September 2021 07:15:00
Bupati Rohil Serahkan Hibah Sertifikat Tanah ke Pengadilan Agama Ujung Tanjung
ROHIL, Bagansiapiapi - Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong melakukan penyerahan sertifikat hibah tanah kepada Pengadilan Agama (PA) Ujung Tanjung, Senin (20/9/2021) di mes Pemda Rohil Bagansiapiapi.
Selasa, 14 September 2021 23:45:00
Bupati dan Wabup Rohil Ikuti Pembekalan Kepemimpinan
ROHIL, Bagansiapiapi, - Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong dan Wakil Bupati H Sulaiman mengikuti pelatihan pembekalan kepemimpinan pemerintahan dalam negeri bagi bupati dan wakil bupati ataupun walikota dan wakil walikota se Indonesia hasil pemili
Selasa, 14 September 2021 21:42:00
Pak Bupati Afrizal Sintong Resmikan Oleh-Oleh Khas Daerah Rokan Hilir
ROKANHILIR, - Secara resmi, Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong meresmikan gerai oleh-oleh khas Kabupaten Rohil, Senin (13/9/2021) di jalan nelayan Bagansiapiapi tepatnya kantor Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag).
Selasa, 14 September 2021 13:41:00
Bupati Rohil Hadiri Rapat Penandatanganan MoU dan Berita Acara Penunjukan Lembaga Independen di Pekanbaru
ROHIL, - Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong menghadiri acara rapat bersama beberapa kepala daerah yang dipimpin oleh Gubernur Riau Syamsuar di Gedung Daerah jalan Diponegoro Pekanbaru. (Kamis,9/9/2021)
Selasa, 14 September 2021 13:32:00
Wakil Bupati H. Sulaiman Gelorakan Budaya Gotong Royong
ROHIL, - Ditengah derasnya arus Gelombang Globalisasi, tanpa disadari secara perlahan tapi pasti telah mempengaruhi dan mengikis nilai-nilai luhur budaya bangsa Indonesia.
Rabu, 08 September 2021 17:32:00
Ketua PKK Rohil Resmikan Amor Beauty dan SPA
ROHIL, - Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga ( TP PKK ) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Ny Sanimar Afrizal membuka secara resmi grand Opening Amor Beauty & SPA yang berada di Jalan Kecamatan, Bagansiapiapi, Senin (6/9/2021).
Rabu, 08 September 2021 17:29:00
Support UMKM, Ketua PKK Rohil Tinjau Pembuatan Terasi di Bagansiapiapi
ROHIL, Bagansiapiapi ,- Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga ( TP PKK ) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Ny Sanimar Afrizal bersama wakil ketua PKK Sari Eka Rahmi melakukan melakukan kunjungan ke beberapa pelaku UMKM yang ada di Bagansiapi