• Senin, 20 Juni 2022 16:17:00

    Sambut HUT Bhayangkara Ke 76 Polsek Ujungbatu Laksanakan Baksos Pemberian Sembako

    Rokan Hulu, Dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke 76 Polsek Ujungbatu melaksanakan pemberian bantuan sosial berupa Sembako untuk Panti Asuhan dan masyarakat kurang mampu yang membutuhkan bantuan di wilayah hukum Polsek Ujungbatu pada hari Senin (20/6/
  • Senin, 20 Juni 2022 07:00:00

    Bupati Rohul H Sukiman Ramah Tamah dengan Kapolda Riau

    ROHUL - Kapolda Riau Irjen Pol Muhammad Iqbal SIK MH melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kabupaten Rokan Hulu (Rohul). Kedatangan Kapolda Riau dan istri di Negeri Seribu Suluk disambut hangat Bupati Rohul H. Sukiman, Forkompinda dan ASN dilingkungan Pem
  • Senin, 20 Juni 2022 06:53:00

    Menuju Pilkades Serentak 2022, Bupati Rohul H.Sukiman Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin Yang Jujur

    ROHUL- Menuju Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) Tahun 2022, Bupati Rohul, H Sukiman pesankan kepada seluruh masyarakat se Kabupaten Rohul untuk tidak tergiur money politic.
  • Jumat, 17 Juni 2022 17:00:00

    Sambut HUT Bhayangkara Ke 76 Kapolsek Tandun Bagikan Sembako Untuk Warga Kurang Mampu Di Desa Puo Raya

    Rokan Hulu, Menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang ke 76 Polsek Tandun melaksanakan Bakti Sosial berupa pemberian sembako untuk masyarakat kurang mampu di desa Puo Raya Kecamatan Tandun, Rokan Hulu pada hari Jumat (17/6/2022).
  • Jumat, 17 Juni 2022 11:07:00

    Ops Patuh Lancang Kuning 2022 Polsek Ujungbatu Menindak Tegas Mobil Truk Bermuatan Buah Sawit Melebihi Kapasitas

    Rokan hulu, Operasi Patuh Lancang Kuning 2022 Unit Lantas Polsek Ujungbatu melakukan razia kendaraan yang digelar di ujung jalan Garuda Pasar Ujungbatu jalan Jendral Sudirman, pada hari Jumat (17/6/2022) sekira pukul 07.30 WIB.
  • Kamis, 16 Juni 2022 14:02:00

    Operasi Patuh Lancang Kuning 2022 BKO Lantas Polsek Kunto Darussalam Laksanakan Pemasangan Spanduk

    Rokan Hulu, Operasi Patuh Lancang Kuning 2022, BKO Lantas Polsek Kunto Darussalam Aipda Rinto Simanjuntak SH melaksanakan pemasangan spanduk peringatan dititik daerah yang ditengarai rentan terjadinya kecelakaan dalam berlalu lintas, Rabu (15/6/2022) seki
  • Kamis, 16 Juni 2022 07:05:00

    Peluncuran Tahapan Pemilu 2024, Bupati H. Sukiman Harap Pesta Demokrasi di Rohul Berjalan Aman dan Damai

    ROHUL- Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI secara resmi membuka Peluncuran Tahapan Penyelenggaran Pemilu 2024, Selasa (14/6/2022) sekitar Pukul 20.00 Wib Peluncuran tahapan Pemilu 2024 ditandai dengan menekan sirine bersama seluruh komisioner KPU dengan didamp
  • Kamis, 16 Juni 2022 07:02:00

    Bupati H. Sukiman Minta APIP Pantau OPD agar Gunakan Produk Dalam Negeri

    ROHUL - Bupati Rokan Hulu (Rohul) H. Sukiman meminta Aparat Pengawas Intern Pemerintah (APIP) dan Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (BPBJ) Rohul untuk memantau OPD, agar dalam pengadaan barang dan jasa dilingkungan Pemkab Rohul menggunakan Produk Dalam Neg
  • Rabu, 15 Juni 2022 18:29:00

    Polsek Ujungbatu Berhasil Ringkus Jaringan Peredaran Narkoba Setelah Sepekan Jadi Buronan

    Rokan Hulu, Unit Reskrim Polsek Ujungbatu berhasil mengungkap jaringan penyalahgunaan Narkoba jenis shabu shabu, setelah seminggu tersangka dalam buronan pihak Kepolisian atas pengembangan dari kasus sebelumnya penangkapan 2 tersangka pelaku penyalahgunaa
  • Rabu, 15 Juni 2022 12:30:00

    Hari Ke 3 Operasi Patuh Lancang Kuning 2022 Unit Lantas Polsek Ujungbatu Utamakan 7 Prioritas

    Rokan Hulu, Operasi Patuh Lancang Kuning 2022 yang berlangsung sejak tanggal 13 Juni hingga 26 Juni 2022, di hari ke 3 Unit Lantas Polsek Ujungbatu telah menindak dengan pemberian Surat Bukti Pelanggaran (Tilang) sebanyak 32 surat dan 15 surat teguran, Ra
  • Rabu, 15 Juni 2022 09:00:00

    Polsek Ujungbatu Menyambut Hangat Kunjungan Anak Anak TK Harapan Bangsa

    Rokan Hulu, Polsek Ujungbatu mendapat kunjungan dari anak anak TK Harapan Bangsa dari Desa Koto Tandun, Kecamatan Tandun yang disambut hangat oleh Kapolsek Ujungbatu Kompol H. Muslim Hidayat SH didampingi oleh Kanit Lantas AKP. P. Simatupang besarta anggo
  • Sabtu, 11 Juni 2022 11:15:00

    Jumat Barokah Polsek Tandun Dalam Rangka HUT Bayangkhara ke 76 Bagikan Sembako

    Rokan Hulu, Jumat Barokah Polsek Tandun berjalan secara rutin setiap minggunya, dilaksanakan pada setiap hari jumat, dengan membagikan sembako untuk masyarakat yang kurang mampu di wilayah kecamatan Tandun, pada hari jumat (10/6/2022) yang mendapat bagian
  • Sabtu, 11 Juni 2022 10:33:00

    Geger Ada Kuburan Dibongkar, Kapolsek Tandun Langsung Turun Ke TKP

    ROHUL, Rokan hulu, Heboh mengenai peristiwa pembongkaran kuburan atau makam bayi premature yang meninggal susah setahun yang lalu, di tempat pemakaman umum belakang pasar Tandun, kecamatan Tandun, Rokan hulu, jumat (10/6/2022) sekira pukul 15.30 Wib.
  • Kamis, 09 Juni 2022 07:42:00

    Saat Hujan Rabu Pagi Alat Ekskavator Milik PT. SSM Desa Koto Tandun Raib Digondol Maling

    Rokan Hulu, Polsek Tandun menerima laporan dari pihak management PT. Surya Sawit Mandiri (SSM) desa Koto Tandun Kecamatan Tandun mengenai kehilangan peralatan Ekskavator serta handphone dengan kerugian yang ditaksir kurang lebih 40 juta, kejadian pada har
  • Rabu, 08 Juni 2022 20:16:00

    Kapolsek Ujungbatu Amankan 2 Orang Diduga Tersangka Kasus Narkoba Di Gang Topan

    Rokan hulu, Kapolsek Ujungbatu Kompol H. Muslim Hidayat SH telah mengamankan 2 orang warga kelurahan Ujungbatu yang diduga melakukan tindak pidana penyalahgunaan Narkoba jenis shabu shabu pada hari selasa (8/6/2022) sekira pukul 22.30 WIB.
  • Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified